sunbanner

Ternyata Inilah Daerah Pencetak Orang Pintar di Nusa Tenggara Timur dengan Nilai IMP 80,20, Bersaing Ketat dengan Pulau Jawa

Ternyata Inilah Daerah Pencetak Orang Pintar di Nusa Tenggara Timur dengan Nilai IMP 80,20, Bersaing Ketat dengan Pulau Jawa

Kota Kupang--

Ketika berbicara tentang daerah penghasil orang pintar di NTT, terdapat dua kabupaten yang layak disoroti, yaitu Kabupaten Ngada dan Kabupaten Ende.

Tingkat kecerdasan suatu daerah dapat diukur dengan menggunakan Indeks Pembangunan Manusia (IPM), yang merupakan indikator penting dalam mengakses perkembangan suatu wilayah, termasuk dalam hal akses pendidikan.



Kabupaten Ngada dan Kabupaten Ende menunjukkan nilai IPM yang lebih tinggi dibandingkan daerah lain di NTT.

Meskipun demikian, mereka belum menduduki posisi pertama dalam hal menjadi daerah penghasil orang pintar di Provinsi NTT.

Tanpa berlama-lama, inilah lima daerah penghasil orang pintar di Provinsi NTT berdasarkan nilai IPM yang dirilis oleh BPS pada tahun 2022:

1. Kota Kupang

Sebagai ibukota dan pusat pemerintahan Provinsi Nusa Tenggara Timur, Kota Kupang menyandang predikat sebagai juara dalam daftar daerah penghasil orang pintar di Provinsi NTT.





×

Kota ini meraih nilai IPM tertinggi pada tahun 2022, mencapai 80,20.

2. Kabupaten Ngada

Kabupaten Ngada menempati peringkat kedua dalam daftar ini dengan nilai IPM sebesar 68,26 pada tahun 2022.

3. Kabupaten Ende

Di peringkat ketiga terdapat Kabupaten Ende dengan nilai IPM sebesar 67,97 pada tahun 2022.

4. Kabupaten Nagekeo

Kabupaten Nagekeo menduduki peringkat keempat dalam daftar ini dengan mencapai nilai IPM sebesar 66,22 pada tahun 2022.

TAG:
Sumber:


Berita Lainnya

vidstr