Sarangnya Kota Pintar di Jawa Timur, Dimana Posisi Surabaya dan Malang Berada dalam Daftar?
Terungkap! Bubutan Masuk? 5 Kecamatan Terkaya di Kota Surabaya yang Produksinya Jadi Sorotan Utama!--
Jawabannya mungkin mengejutkan, karena ternyata Kota Malang bukanlah juaranya, meskipun dikenal memiliki kampus terbaik di wilayah ini, yaitu Universitas Brawijaya.
Ternyata, Kota Surabaya, ibu kota Provinsi Jawa Timur, yang meraih prestasi gemilang dengan nilai IPM mencapai 82,74, hanya selisih tipis dengan Kota Malang.
Dengan IPM sebesar 82,71, Kota Malang berada di posisi kedua sebagai kota dengan penduduk pintar terbanyak di Jawa Timur.
Tak hanya itu, Kota Madiun juga menunjukkan eksistensinya sebagai daerah penghasil orang pintar dengan mencatatkan IPM sebesar 82,01, dan berhasil menempati posisi ketiga. Disusul oleh Kota Blitar dan Kediri dengan IPM berturut-turut sebesar 79,93 dan 79,59.
Berikut adalah daftar lima kota di Provinsi Jawa Timur yang terkenal sebagai daerah penghasil orang pintar selama tahun 2022:
- Kota Surabaya: 82,74
- Kota Malang: 82,71
- Kota Madiun: 82,01
- Kota Blitar: 79,93
- Kota Kediri: 79,59
Prestasi dan keberhasilan para penduduk Jawa Timur dalam meningkatkan IPM ini tentunya patut diapresiasi.
Semoga melalui upaya dan kerja keras bersama, Jawa Timur terus menjadi gudangnya orang pintar yang berperan penting dalam pembangunan bangsa dan negara.
Mari terus semangat dalam meraih prestasi yang lebih gemilang di masa depan!