sunbanner

Kalbar Tetapkan Provinsi Baru Hasil Pemekaran: Kenalan dengan Provinsi Tanjungpura dan 3 Kabupaten yang Bergabung

Kalbar Tetapkan Provinsi Baru Hasil Pemekaran: Kenalan dengan Provinsi Tanjungpura dan 3 Kabupaten yang Bergabung

daerah-quang-nguyen/pexels-

Pemekaran kabupaten Ketapang telah menjadi topik pembicaraan karena luas wilayahnya yang mencapai 31.240 kilometer persegi.

Kabupaten ini merupakan yang terluas di Provinsi Kalimantan Barat, bahkan hampir setara dengan luas wilayah Jawa Tengah.



Untuk memberi gambaran lebih jelas, wilayah Kabupaten Ketapang ternyata lebih luas daripada wilayah DKI Jakarta dan sebelas kabupaten lainnya.

Dengan luas wilayah yang begitu besar, Kabupaten Ketapang nantinya akan menjadi bagian dari provinsi baru yang dinamai Provinsi Tanjungpura.

Seiring dengan pemekaran ini, Kabupaten Ketapang akan berganti status menjadi Kota Ketapang, dan provinsi baru ini akan terbentuk dari tiga kabupaten yang bergabung.





×

Baca juga: Surga Dunia Para Pecinta Destinasi Wisata Alam, Sambut Telaga Batu yang Tersembunyi di Bogor, Ada Air Kolam Jernih?

Baca juga: Ini Ibu Kota Provinsi Baru Pemekaran Sulawesi Tenggara, Bukan Kendari! Begini Isu Wacana Kepulauan Buton yang Segera Terlaksana

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr