Terkenal Dengan Kemegahannya! Simak 10 Bandara Terluas di Dunia, Paling Luas Mencapai 776 Kilometer Persegi, Indonesia Nomor Urut Berapa?
Ilustrasi bandara terluas.-(pexels.com/@tanathip-rattanatum)-
- George Bush Intercontinental Airport
Bandara ini sebelumnya memiliki nama Houston Intercontinental Airport. Bandara ini terletak Texas dengan luas 40,5 kilometer persegi.
- Cairo International Airport
Bandara Internasional Cairo terletak di benua Afrika. Memiliki luas 37 kilometer persegi.
- Suvarnabhumi Airport
Bandara Suvarnabhumi berlokasi di Bangkok, Thailand dan memiliki luas 32,4 kilometer persegi.
- Bandara Internasional Soekarno Hatta
terletak di Tangerang, Banten dengan luas 18 kiloemter persegi.
- Bandara Kualanamu
Terletak di kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara dan memiliki luas 16,5 kilometer persegi.***