Gak Masuk Akal! 11 Bandara Terluas di Dunia, Ada yang Luasnya Melebihi Negara Vatikan, Apa Indonesia Termasuk?
bandara.-(pexels.com/@adrian-agawin)-
Gak Masuk Akal! 11 Bandara Terluas di Dunia, Ada yang Luasnya Melebihi Negara Vatikan, Apa Indonesia Termasuk?
Terkenal Dengan Kemegahannya! Simak 10 Bandara Terluas di Dunia, Paling Luas Mencapai 776 Kilometer Persegi, Indonesia Nomor Urut Berapa?
Bandar udara atau disingkat bandara merupakan tempat bagi pesawat terbang seperti pesawat udara dan helikopter dapat lepas landas dan mendarat.
Indonesia memiliki banyak sekali bandara, diantaranya yang paling terkenal adalah Bandar Udara Internasional Soekarno–Hatta di Kota Jakarta. Bandara ini dianggap sebagai bandara terbesar di Indonesia.
Salah satu bandara lain yang terbesar selain bandara di Jakarta, adalah Bandara Internasional Kualanamu di Sumatera. Bandara ini dibangun di area seluas 1.650 hektar.
Penasaran apakah ada bandara lain yang lebih besar selain Bandara internasional Kualanamu: