Terpencil dan Hampir Terlupakan! 5 Kecamatan Terjauh dari Pusat Kota Gorontalo, Paling Dekat Saja Cuma 8.14 Km
Ilustrasi daerah terpencil. -(freepik.com/freepik)-
Terpencil dan Hampir Terlupakan! 5 Kecamatan Terjauh dari Pusat Kota Gorontalo, Paling Dekat Saja Cuma 8.14 Km
Gorontalo merupakan suatu provinsi yang terletak di Pulau Sulawesi.
Letaknya yang strategis karena berada di bagian Utara Pulau Sulawesi.
Provinsi ini diapit oleh dua perairan sekaligus yakni di sebelah Selatan ada Teluk Gorontalo atau yang biasa dikenal dengan nama Teluk Tomini serta di sebelah Utara diapit oleh Laut Sulawesi.
Baca juga: Terkuak! Inilah Kabupaten Asalnya – Daerah Terluas ke-2 di Sumatera Barat yang Wajib Kamu Kenali
Kedua teluk tersebut merupakan jalur vital lalu lintas pelayaran dan perdagangan internasional.
Gorontalo sendiri memiliki luas wilayah seluas 12.025,147 kilometer persegi yang terbagi dalam 5 kabupaten.
Diketahui daerah terpencil yang jaraknya jauh dari pusat kota Gorontalo berjarak sekitar daerah terpencil yang memiliki jarak terjauh menuju Kota Gorontalo berjarak sekitar 126 kilometer.
Lantas apa nama daerah kabupaten/kota terpencil tersebut?