sunbanner

Berapa Harga Tiket Jembatan Kaca Bromo yang Segera Dibuka Desember 2023 Mendatang? Simak Rencana Seruni Point Bromo

Berapa Harga Tiket Jembatan Kaca Bromo yang Segera Dibuka Desember 2023 Mendatang? Simak Rencana Seruni Point Bromo

ilustrasi-quang-nguyen/pexels-

Saat ini, pembukaan Jembatan Kaca Seruni Point Bromo masih menunggu penyelesaian rest area Seruni Point yang masih dalam tahap pembangunan. Rencananya, Jembatan Kaca ini akan dibuka pada bulan Desember 2023.

Jembatan Kaca di Seruni Point Bromo ini memiliki lantai kaca dengan ketebalan 25 mm dan jenis kaca laminasi dengan perkuatan Sentry Glas Plus (SGP).



Kombinasi dua atau lebih lapisan kaca yang direkatkan dengan interlayer SGP membuat jembatan ini sangat kuat.

Baca juga: Rencana Pemekaran Lagi! Pergerakan Wacana Kota Metro Bakal Jadi Calon Ibukota Lampung Tengah Memang Benar Tidak?

Baca juga: Bagaimana Cara Merawat Otomotif dengan Baik? Baca Tutorial Berikut ini dan Jenis Perawatan Terencana, Tips Paling Ampuh!





×

Jembatan Kaca ini memiliki kapasitas yang cukup besar, dengan kemampuan menampung hingga 100 orang sekaligus.

Namun, untuk memastikan keamanan wisatawan, akan ada pembatasan jumlah orang yang diperbolehkan untuk melewati jembatan ini sekaligus, yaitu sebanyak 30 orang dengan durasi waktu yang akan diatur dengan cermat.

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr