sunbanner

Pengguna PCX Wajib Tahu! Ternyata Ini 5 Daftar Penyakin Motor yang Sering Muncul, Jangan Dianggap Enteng

Pengguna PCX Wajib Tahu! Ternyata Ini 5 Daftar Penyakin Motor yang Sering Muncul, Jangan Dianggap Enteng

Honda PCX--

OTOMOTIF1.com - Pengguna PCX Wajib Tahu! Ternyata Ini 5 Daftar Penyakin Motor yang Sering Muncul, Jangan Dianggap Enteng

Sejak dirilisnya versi lokal di Indonesia, Honda PCX telah menjadi idola banyak konsumen. Mulai dari varian 150 cc hingga evolusi ke 160 cc, motor ini terus jadi target penggemar motor maxi.



Dari segi desain hingga performa, Honda PCX memang menonjol. Sebagai contoh, Honda PCX 160 cc dilengkapi dengan empat katup yang menghasilkan tenaga sebesar 16,2 PS pada 8.550 rpm dengan torsi maksimal 14 Nm pada 6.500 rpm.

Dengan demikian, dari aspek estetika hingga kekuatan mesin, Honda PCX memang menjadi pilihan utama.

Namun, seperti produk lainnya, Honda PCX tentunya memiliki beberapa titik lemah.





×

Ada beberapa isu atau 'penyakit' pada Honda PCX yang sering diungkapkan oleh para pemiliknya. Bagi Anda yang memiliki atau berencana memiliki motor ini, penting untuk mengetahui beberapa masalah umum yang mungkin muncul.

Beberapa masalah pada Honda PCX yang sering dikeluhkan meliputi:

Mesin Mati Secara Tiba-tiba

Banyak pemilik motor matic, termasuk Honda PCX, mengalami masalah mesin yang mati secara tiba-tiba.

Hal ini dapat terjadi karena berbagai alasan seperti mesin yang terlalu panas akibat sirkulasi oli yang tersumbat, filter udara yang kotor, karburator terkena air, sistem pengapian yang lemah, atau penggunaan bahan bakar yang salah.

Solusi untuk masalah ini tentunya bergantung pada penyebab utamanya.

Misalnya, jika karburator terkena air, Anda hanya perlu mengurasnya.

Namun, jika masalahnya lebih kompleks, lebih baik bawa ke bengkel resmi untuk perbaikan.

TAG:
Sumber:


Berita Lainnya

vidstr