Wacana atau Fakta? Sumatera Utara Akan Dimekarkan Menjadi Tiga Provinsi Baru, Bangun Wilayah Kabupaten atau Kota Sendiri?
daerah-sasint/pixabay-
3. Provinsi Kepulauan Nias:
Sama seperti dua provinsi sebelumnya, Provinsi Kepulauan Nias juga diajukan untuk dimekarkan dari Provinsi Sumatera Utara.
Provinsi Kepulauan Nias akan terdiri dari lima kabupaten atau kota yang kaya akan budaya dan sumber daya alamnya. Wilayah-wilayah ini termasuk Kabupaten Nias, Nias Utara, Nias Selatan, Nias Barat, dan Kota Gunung Sitoli.
Perubahan ini akan membuka peluang baru dalam pembangunan dan pemerataan pembangunan di Sumatera Utara.
Keberadaan tiga provinsi baru ini diharapkan dapat memberikan dampak positif bagi perkembangan ekonomi, budaya, dan masyarakat di wilayah-wilayah tersebut.
***