sunbanner

Apa Itu Baby Blues Syndrome? Viral Ibu Tenggelamkan Anak ke Ember di Jaksel, Diduga Akibat Gangguang Mental Pasca Melahirkan

Apa Itu Baby Blues Syndrome? Viral Ibu Tenggelamkan Anak ke Ember di Jaksel, Diduga Akibat Gangguang Mental Pasca Melahirkan

Ilustrasi-sydney-sims/unplash-

Apa itu Baby Bluse Syndrome dan Gejalanya 

Baby blues syndrome adalah periode ketidakstabilan emosi seorang ibu beberapa hari setelah melahirkan.

Umumnya, baby blues syndrome ditandai dengan rasa sedih, cemas, stres, dan perubahan suasana hati yang ekstrem.



Sekitar satu dan empat ibu di dunia mengalami baby blues syndrome.Berikut gejala umum baby blues syndrome pasca-melahirkan yang harus dikenali.

1. Mudah menangis tanpa alasan yang jelas

2. Mengalami perubahan suasana hati dan mudah tersinggung





×

3. Merasa tidak memiliki ikatan emosional dengan bayi

4. Merasa kehilangan masa-masa menyenangkan dalam hidup

5. Khawatir atau cemas berlebihan tentang kesehatan dan keselamatan bayi

6. Mudah merasa gelisah

7. Insomnia

8. Sulit berpikir jernih dan membuat keputusan

Baca juga: Jadwal Denmark Open 2023 Hari Kamis 19 Oktober 2023, 7 Wakil Indonesia Masuk Babak 16 Besar: XD Terima Tantangan Menakutkan

Kronologi Ibu Tenggelamkan Anak di Ember 

Perlu diungkapkan bahwa keluarga A, termasuk suami dan ibu kandungnya, tidak mengetahui tentang kejadian ini. Setelah kejadian tersebut terungkap, keluarga A merasa terkejut dan memutuskan untuk mengambil alih pengasuhan ketiga anaknya.

Sejauh ini, bayi yang mengalami insiden telah dalam kondisi sehat, bersama dengan kedua saudara kandungnya.

Tindakan A yang tidak bijaksana ini telah mendapatkan perhatian yang cukup luas di masyarakat, dan merupakan pengingat akan pentingnya mendukung kesehatan mental ibu pasca melahirkan dan pentingnya saling membantu dalam peran sebagai orang tua.

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr