Hari Pahlawan! Berdestinasi Wisata di Kota Surabaya, Bukti Perlawanan Penduduk Pribumi yang Diabadikan, Ada Museum 10 November!

Hari Pahlawan! Berdestinasi Wisata di Kota Surabaya, Bukti Perlawanan Penduduk Pribumi yang Diabadikan, Ada Museum 10 November!

Ilustrasi-PublicCo/pixabay-

Hari Pahlawan! Berdestinasi Wisata di Kota Surabaya, Bukti Perlawanan Penduduk Pribumi yang Diabadikan, Ada Museum 10 November!

Berdestinasi wisata selalu berhubungan dengan tempat yang menyenangkan dan mengasyikan. Namun, sesekali anda bisa mengunjungi tempat sejarah untuk mencoba mengenang para pahlawan yang telah gugur mendahului kita.



Salah satu tempat rekomendasi destinasi wisata bersejarah ialah Museum 10 November. Di mana tempat tersebut mempunyai kenangan-kenangan yang berkaitan dengan masa penjajahan dan pahlawan.

Baca juga: No 1 Bukan Wonosari atau Pedan, Wilayah Penghasil Buah Mangga Terbesar di Kabupaten Klaten Jawa Tengah ini Bisa Hasilkan 33.316 Kuintal

Baca juga: Bakal Pisah! Usulan Pemekaran Provinsi Baru di Jawa Barat yang Ikut Sertakan Wilayah Bogor hingga Berganti atau Berpindah Nama?





×

Baca juga: Kabar 5 Kabupaten Baru di Pulau Sumatera Ini Curi Perhatian Publilk! Daerah Pantai Timur Ini Bakal Jadi Wilayah Potensial?

Di Surabaya, kota pahlawan, terdapat tiga tempat bersejarah yang menyimpan kisah-kisah heroik dan penuh inspirasi yang patut dikunjungi.

Mari kita telusuri tiga destinasi sejarah menarik di Surabaya yang bisa mengingatkan kita pada perjuangan Arek-Arek Suroboyo dalam meraih kemerdekaan.

  1. Hotel Majapahit

Hotel bintang lima yang berlokasi di Jalan Tunjungan ini memiliki kisah sejarah yang tak terlupakan. Pada 19 September 1945, terjadi insiden perobekan bendera yang menjadi salah satu pemicu bentrokan antara penduduk setempat dan tentara Belanda yang mengibarkan bendera di wilayah tersebut tanpa izin.

Hotel ini pada masa itu masih dikenal sebagai Hotel Yamato, yang kemudian berganti nama menjadi Hotel Merdeka setelah peristiwa perobekan bendera tersebut.

Kini, ketika Anda melewati tempat ini, Anda akan melihat tiang bendera merah-putih yang kokoh berdiri di atas atap hotel.

Pemandangan ini mengingatkan kita akan keberanian Arek-Arek Suroboyo yang memanjat atap hotel untuk merobek kain biru pada bendera Belanda, sehingga hanya menyisakan warna merah dan putih.

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr