sunbanner

Kebun Binatang Terbesar Jawa Timur Ini Pertama Kali Berada di Ketinggian Lereng Setinggi 1,500 Meter, Suhunya Bisa Capai 24 Derajat?

Kebun Binatang Terbesar Jawa Timur Ini Pertama Kali Berada di Ketinggian Lereng Setinggi 1,500 Meter, Suhunya Bisa Capai 24 Derajat?

kebun binatang -nikolay-tchou/unplash-

Proyek kebun binatang di Jawa Timur Bekas Lahan Pegunungan 

Banyak pengunjung yang tertarik, sehingga pengelola hotel membuat terobosan dengan membangun sebuah kebun binatang yang pertama.

Kebun binatang pertama ini berhasil dan segera berkembang menjadi proyek yang lebih besar di beberapa provinsi, termasuk Jawa Timur.



Di Jawa Timur, lahan yang digunakan jauh lebih besar, mencapai 350 hektar.

Kebun binatang ini diharapkan dapat menjadi tempat hiburan bagi masyarakat sekaligus menjadi pusat edukasi tentang satwa. Namun, fungsi kebun binatang ini tidak berhenti di sana.

Ternyata, kebun binatang terbesar di Jawa Timur ini juga berfungsi sebagai pusat penelitian dan konservasi satwa, membantu dalam upaya pelestarian berbagai spesies satwa yang ada.





×

Cerita yang kami bahas di atas adalah proses pembangunan Taman Safari II di lereng Gunung Arjuno, Kecamatan Prigen, Pasuruan.

Taman Safari II adalah cabang dari Taman Safari I yang berlokasi di Cisarua, Bogor. Mungkin Anda akan terkejut, tapi pembangunan kebun binatang terbesar di Jawa Timur ini sudah dimulai sejak tahun 1997.

Dalam perjalanannya, Taman Safari II dibagi menjadi tiga zona, yaitu American European Zone, Asia Australian Zone, dan African Zone. Koleksi satwa yang ada di tempat ini berasal dari 150 negara yang terdiri atas 217 spesies berbeda.

Baca juga: Destinasi Wisata Kota Depok yang Rekomended Banget Buat Keluarga, Mulai Wahana hingga Kebun Binatang Paling Seru, Tau Jam Bukanya?

Baca juga: Lahan Bekas Pasar Seluas 2,5 Ha Ini Berhasil Disulap Jadi Sirkuit Internasional di Jawa Tengah, Bikin Gak Nyangka! Bisa Lakukan Uji Balapan Disini

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr