sunbanner

Menggagas Identitas Baru! Hasil Pemekaran Dua Provinsi Jawa Timur Ini Akan Sebut Nama Sesuai Asal Usul Wilayah yang Dihuni, Wacana Bukan?

Menggagas Identitas Baru! Hasil Pemekaran Dua Provinsi Jawa Timur Ini Akan Sebut Nama Sesuai Asal Usul Wilayah yang Dihuni, Wacana Bukan?

daerah-lucas-pexels-

2. Provinsi Blambangan

Di ujung timur Pulau Jawa, wacana pembentukan Provinsi Blambangan mencuat sebagai alternatif menarik.



Wilayah ini akan mencakup Kabupaten Lumajang, Kabupaten Probolinggo, Kabupaten Banyuwangi, Kabupaten Bondowoso, Kabupaten Jember, Kabupaten Situbondo, dan Kota Probolinggo.

Nama "Blambangan" diambil dari sejarah kerajaan yang pernah berdiri di sana. Adakah ibukota yang layak untuk Provinsi Blambangan? Kabupaten Jember muncul sebagai salah satu kandidat potensial.

Baca juga: Menggebrak! Kabupaten Garut Utara Meuncul Pembangunan Baru dan Usulan Pemekaran di Jawa Barat, Sudahkah Disetujui atau Masih Dalam Pertimbangan?





×

Baca juga: Jalan Tol Unik di Jawa Barat Ini Dapat Sorotan Internasional, Jangan Kaget! Harus Korbankan 20 Desa? Begini Penjelasannya

Meskipun gagasan ini menarik, hingga saat ini, belum ada pembahasan yang konkret mengenai wacana pembentukan provinsi ini.

Apabila semua wacana ini benar-benar terealisasi, maka Pulau Jawa akan menjadi lebih kompleks secara administratif dengan bertambahnya provinsi baru di masa depan.

Dalam hal ini, kita hanya bisa menunggu dan melihat bagaimana perkembangan selanjutnya akan membentuk lanskap baru di pulau ini.

***

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr