sunbanner

Menjalani Fase Perluasan yang Ambisius, Bandara Internasional Hasanuddin di Kota Makassar, Sulawesi Selatan Habiskan Rp700 Miliar

Menjalani Fase Perluasan yang Ambisius, Bandara Internasional Hasanuddin di Kota Makassar, Sulawesi Selatan Habiskan Rp700 Miliar

bandara-Skitterphoto/pixabay-

Menjalani Fase Perluasan yang Ambisius, Bandara Internasional Hasanuddin di Kota Makassar, Sulawesi Selatan Habiskan Rp700 Miliar

50.000 Meter Hingga 150.000 Meter Persegi Bandara di Sulawesi Selatan Kini Dikasih Anggaran Rp700 Miliar Demi Jadi Bandara Paling megah se-Indonesia



Bebaskan 80 Hektar Lahan! Bandara di Sulawesi Selatan Ini Baru Selesai 17 Tahun Lagi, Anggarannya Mencapai...

Bandara Internasional Hasanuddin di Kota Makassar, Sulawesi Selatan, sedang menjalani fase perluasan yang cukup ambisius.

Jika Anda penasaran dengan perkembangan proyek ini, mari kita telusuri lebih dalam!





×

Proyek Perluasan Bandara Hasanuddin: Siapkan Diri untuk 2040

Bukan kabar biasa, Bandara Hasanuddin di Sulawesi Selatan dilaporkan akan selesai perluasannya dalam 17 tahun ke depan, yakni pada tahun 2040.

Saat ini, proyek perluasan ini sedang dalam tahap pembebasan lahan seluas 80 hektar.

Memang, pembebasan lahan ini sudah dimulai sejak tahun 2016, tetapi proyek ini akan terus berlanjut hingga 2040 dengan total lahan yang akan dibebaskan mencapai 100 hektar.

Baca juga: Asal Usul Nama Klaten yang Banyak Diketahui, Berasal dari Nama Bunga Paling Legendaris se Jawa Tengah

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr