Megahnya Proyek Smelter Nikel di Sulawesi Tengah yang Akan Mengubah Permainan Ekonomi Indonesia Diharapkan Bisa Menghasilkan Nikel 73 Ribu Ton Per Tahun
nikel-tshekisoboman/pixabay-
Megahnya Proyek Smelter Nikel di Sulawesi Tengah yang Akan Mengubah Permainan Ekonomi Indonesia Diharapkan Bisa Menghasilkan Nikel 73 Ribu Ton Per Tahun
Bungku Timur dan Bahodopi Fix Keluar dari Sulawesi Tengah, Isu Pemekaran Semakin Menyeruak! Terdapat Tambang Nikel Bernilai Miliaran yang akan Usai di Tahun 2025
Rampung 2025 Proyek Smelter Nikel Termegah di Sulawesi Tengah Ini Nilainya Mencapai Rp37,5 Triliun
Sulawesi Tengah, Indonesia - Salah satu proyek smelter nikel terbesar dan paling ambisius di Indonesia tengah menarik perhatian.
Dengan target penyelesaian pada tahun 2025, proyek ini akan membawa dampak besar pada industri nikel dan ekonomi Sulawesi Tengah.
Proyek megah ini diresmikan oleh PT Vale Indonesia Tbk dan PT Bahodopi Nickel Smelting Indonesia (PT BNSI).
Langkah pertama menuju pencapaian proyek ini dimulai dengan peletakan batu pertama pada Februari 2023 lalu.
Lokasinya berada di Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah, dengan wilayah pertambangan yang meliputi Kecamatan Bungku Timur dan Bahodopi, sementara pabriknya terletak di Desa Sambalagi, Kecamatan Bungku Pesisir.