sunbanner

Bukan Surabaya! Kabupaten Ini Justru Dinilai Lebih Cocok Jadi Ibu Kota Jawa Timur, Isu Pemkaran Kabupaten Tunjuk 3 Daerah Ini?

Bukan Surabaya! Kabupaten Ini Justru Dinilai Lebih Cocok Jadi Ibu Kota Jawa Timur, Isu Pemkaran Kabupaten Tunjuk 3 Daerah Ini?

daerah-sam-bark/unplash-

Wacana 3 kabupaten yang Bakal Lakukan Pemekaran 

Hal pertama yakni Malang direncanakan akan dimekarkan bahkan berubah nama daerah menjadi Kabupaten Singosari atau Kepanjen. 

Kabupaten ini akan menambah deretan angka kecamatan yang mana nantinya akan ada sejumlah kecamatan yang akan turut bergabung. 



Kabupaten Singosari meliputi Kecamatan Kasembon, Ngantang, Pujon, Lawang, Singosari, Karangploso, Pakis, Jabung, Tumpang, Poncokusumo dan Tajinan.

Sedangkan Kabupaten Kepanjen mencakup Kecamatan Dau, Pakisaji, Kepanjen, Sumberpucung, Kalipare, Bantur, Donomulyo, Sumbermanjing Wetan, Gondanglegi, dan Ampelgading.

Kabupaten Jember menjadi salah satu kabupaten yang dikabarkan akan melakukan pemekaran yang mana nantinya akan ada sejumlah kecamatan yang tergabung bahkan sudah disetujui Madagri, namun belum terealisasi. 





×

Kabupaten berikutnya yakni Banyuwangi, kabupaten ini nantinya akan dilakukan pemekaran yang mana pusatnya kan ada di kecamatan Genteng. Namun hingga saat ini kabar mengenai rencana pemekaran ini amsih wacana.***

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr