sunbanner

Stasiun Purwokerto yang Mangkrak Ini Disulap Jadi Mall Terbesar di Jawa Tengah, Luasnya Bisa Capai 4 Ha!

Stasiun Purwokerto yang Mangkrak Ini Disulap Jadi Mall Terbesar di Jawa Tengah, Luasnya Bisa Capai 4 Ha!

Mall-jimmy-chang/unplash-

Purwokerto, sebuah daerah di Jawa Tengah, akan segera menyambut kehadiran sebuah mal baru yang sudah lama dinantikan oleh warga setempat.

Mal baru ini dianggap sebagai mal termewah di daerah tersebut dan menempati lahan yang cukup luas, yaitu di kawasan eks Stasiun Timur Purwokerto.



Lahan yang akan dijadikan mal tersebut adalah milik PT Kereta Api Indonesia (KAI) dan sudah lama kosong. Rencana pembangunan mal ini sebenarnya sudah ada sebelum pandemi Covid-19 melanda.

Lahan telah dipagari dan proses pembangunan pun akan segera dimulai, namun sayangnya tertunda akibat pandemi.

Baca juga: Provinsi Baru Pemekaran Kepulauan Riau Ini Punya Basis Ekonomi Terbaik Kalahkan Malaysia? Begini Isu Pembentukan Provinsi Batam





×

Baca juga: Rencana Jawa Barat Mekarkan Bogor Menjadi Dua Bagian Lagi, Salah Satunya Bogor Timur yang Mempunyai Potensi Seperti?

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr