sunbanner

Dijuluki Kabupaten Madina! Mandailing Natal Bakal Jadi Calon Provinsi Baru Pemekaran Sumatera Utara

Dijuluki Kabupaten Madina! Mandailing Natal Bakal Jadi Calon Provinsi Baru Pemekaran Sumatera Utara

daerah-tom-fejer/unplash-

Dengan pemekaran ini, luas wilayah Kabupaten baru yang disebut Kabupaten Pantai Barat Mandailing mencapai 3.385 kilometer persegi, atau sekitar 51% dari luas wilayah Kabupaten Mandailing Natal. Jumlah penduduknya diperkirakan mencapai 141 ribu jiwa, atau sekitar 30% dari jumlah penduduk Kabupaten Mandailing Natal.

Peran Penting Kecamatan Natal sebagai Ibu Kota



Rencana pemekaran ini juga melibatkan penentuan ibu kota baru, yang akan berada di Kecamatan Natal. Bupati Mandailing Natal, HM Jafar Sukhairi Nasution, telah menyatakan dukungannya terhadap pembentukan Kabupaten Pantai Barat Mandailing. Ia bahkan sudah mempersiapkan lahan seluas 18.4 hektare di Bukit Bandera Kecamatan Natal sebagai pusat perkantoran nantinya.

Baca juga: Daerah Mana di Jawa Timur yang Punya UMK Tertinggi? Inilah 5 Wilayah di Jatim yang Miliki UMR Tertinggi yang Berikan Kenaikan 15%





×

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr