sunbanner

Fakta Menarik Kendal Ini Buat Warganya Cuma Melongo? Pantai Cahaya Paling Terkenal Ada Disini, Jadi Destinasi Terbaik Jawa Tengah

Fakta Menarik Kendal Ini Buat Warganya Cuma Melongo? Pantai Cahaya Paling Terkenal Ada Disini, Jadi Destinasi Terbaik Jawa Tengah

kapal-hasan-albari/pexels-

2. Keindahan Pantai Cahaya

Pantai Cahaya Kendal adalah salah satu surga tersembunyi di Kendal, Jawa Tengah. Terletak di Klampok, Sendang Sikucing, Kecamatan Rowosari, pantai ini menawarkan pemandangan indah yang memesona.



Selain pemandangan alam yang menakjubkan, pantai ini juga dilengkapi dengan berbagai fasilitas menarik, seperti wahana permainan anak-anak, hutan wanawisata, kebun binatang mini, taman rekreasi pantai, dan bahkan pertunjukan lumba-lumba.

Keberadaan lumba-lumba menjadi daya tarik utama Pantai Cahaya, di mana pengunjung dapat menyaksikan pertunjukan, berenang bersama, menjalani terapi lumba-lumba, dan memahami kehidupan lumba-lumba lebih dekat.

Tempat ini dikelola oleh PT. Wersut Seguni Indonesia (WSI), lembaga konservasi satwa dan tumbuhan yang fokus pada perlindungan lumba-lumba.





×

3. Pesona Pasar Kagetan

Kendal memiliki pasar unik yang telah menjadi salah satu destinasi wisata populer, yaitu Pasar Karetan.

Pasar ini terletak di Dusun Segrumung, Desa Meyeseh, Kecamatan Boja, sekitar 15 km dari Bandara Internasional Ahmad Yani Semarang.

Pasar Karetan berlokasi di tepi hutan karet milik PT PTPN, yang menghiasi pohon karet dengan selubung kain warna-warni untuk membuatnya lebih menarik.

Untuk mencapai pasar ini, pengunjung dapat menggunakan kendaraan roda dua atau odong-odong yang disediakan oleh warga setempat secara gratis.

Baca juga: Banten Segera Lahirkan Kabupaten Baru! Cek 6 Kecamatan Ini Putuskan Berpisah dan Pilih Wilayah Seluas 956 Km

Baca juga: Ternyata Lebih Irit, Konsumsi Suzuki GSX-R125 Cuma 43 Km/Liter, Berapa Perbedaan Tenaga dengan Kakaknya GSX-R150?

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr