TOP Daftar Lima Mal Terbesar di Jakarta, Destinasi Wisata Bak Istana Megah! Ternyata Nomor 3 Pemenang Penghargaan Loh!
Kece Kekinian! 6 Mall Terbesar Manado yang Jadi Tempat Favorit Para Anak Muda Alias Gen Z, Pusat Fashion dan Jual Baran Branded-StockSnap/pixabay-
Mall Taman Anggrek memegang predikat sebagai mall pertama di Indonesia dengan layar LED eksterior terbesar di dunia, mendapatkan berbagai penghargaan dari Guinness World Records.
4. Grand Indonesia: Eksklusivitas dalam Satu Destinasi
Grand Indonesia, atau lebih akrab disebut GI, berdiri kokoh di kawasan mixed-use yang menggabungkan hunian, penginapan, perkantoran, dan pusat perbelanjaan.
Dengan zona khusus dan konsep unik yang masing-masing menarik pengunjung dari berbagai kalangan, GI tidak hanya menawarkan produk-produk berkualitas tinggi tetapi juga mengundang untuk menjelajahi keindahan desain interior yang eksklusif.
5. Senayan City: Surga Belanja di Tengah Ibukota
Terletak di Jl. Asia Afrika, Gelora, Kecamatan Tanah Abang, Senayan City bukan hanya sekadar mall biasa. Diresmikan pada tahun 2006.
Mall ini menawarkan pengalaman belanja yang mewah dengan berbagai merek terkenal dan fasilitas yang lengkap. Sebagai magnet bagi pecinta belanja.
Senayan City memikat hati para pengunjung dengan suasana elegan dan berkelas yang sulit ditolak. Sebuah destinasi wajib bagi mereka yang menginginkan pengalaman belanja yang tak terlupakan di pusat kota Jakarta.
***