Lahan Desa Super Besar Dirombak Jadi Jalan Tol Terpanjang di Jawa Barat! Gak Nyangka Keluarkan Dana Fantastis hingga Dilirik Media Internasional
Menelusuri Jalan Tol Tersepi di Indonesia, Apakah Gara-gara Harganya Mahal atau Tersembunyi Pengalaman Driver yang Seram?-abdul-ridwan/unplash-
Jalan tol Patimban mempunyai panjang mencapai 37,05 kilometer, melintasi 10 kecamatan dan 20 desa di Jawa Barat.
Mulai dari desa Sawangan di kecamatan Cipeundeuy yang terkoneksi dengan jalan tol Cikopo Palimanan, hingga berakhir di desa Pusakaratu, kecamatan Pusakanegara.
Proyek ini terdiri dari lima seksi, yakni Seksi 1 Junction Cipeundeuy - Simpang Susun Cipeundeuy sepanjang 2,65 km, Seksi 2 Simpang Susun Cipeundeuy - Simpang Susun Pasir Bungur sepanjang 10,13 km, Seksi 3 Simpang Susun Pasir Bungur - Simpang Susun Tambak Dahan sepanjang 16,02 km, Seksi 4 Simpang Susun Tambak Dahan - Simpang Susun Pusakanegara sepanjang 7,10 km, dan Seksi 5 Simpang Susun Pusakanegara - Patimban sepanjang 1,05 km.