Tapanuli Tenggara Bakal Calon Provinsi Baru Pemekaran Sumatera Utara yang Buat Was-was! Jika Ini Terwujud, Ibu Kota Ganti ke Wilayah Ini?
daerah-Aldrin Rachman Pradana/unplash-
Selain itu ada pula wacana lain yang menjelaskan bahwa ibu kota Provinsi Sumatera Tenggara nantinya akan berada di kota Padang Sidempuan.
Sejumlah alasan lainnya juga menjadi bagian dari beberapa wilayah misalnya ada pa da wilayah di provinsi Sumatera Tenggara yang mana masuk dalam wilayah bekas Kerisidenan Pemerintahan hindia Belanda.
Provinsi Sumatera Utara ini terdiri dari sejumlah keresidenan yakni Aceh, Keresidenan Sumatera Timur, dan Keresidenan Tapanuli.
***