Kabupaten Sumbawa Besar Berpotensi Besar Jadi Ibu Kota Baru Provinsi Nusa Tenggara Barat! Loh, Mataram Lari Kemana?
daerah-harry-prabowo/unplash-
Kabupaten Sumbawa Besar Berpotensi Besar Jadi Ibu Kota Baru Provinsi Nusa Tenggara Barat! Loh, Mataram Lari Kemana?
Waduh Terlalu Luas! Jumlah Penduduknya Bisa Capai 5.320.092 Jiwa, NTB Sepakat Pecah Kongsi Buat Provinsi Baru?
Nusa Tenggara Barat (NTB), dengan administrasi yang terdiri dari 8 kabupaten dan 2 kota, merupakan wilayah terluas di Kepulauan Nusa Tenggara dengan luas mencapai 20.164,84 kilometer persegi.
Penduduk yang berdomisili di NTB mencapai 5.320.092 jiwa pada tahun 2020, menjadikannya salah satu provinsi dengan populasi yang signifikan.
Meskipun secara administratif NTB sudah terstruktur dengan baik, namun muncul informasi mengenai kemungkinan pemekaran wilayah yang dapat membentuk provinsi baru.
Salah satu kabupaten dalam NTB disebut-sebut akan memisahkan diri, membentuk provinsi baru yang mungkin mempengaruhi warga di kawasan Nusa Tenggara Barat.