Wacana Pemekaran 9 Provinsi Baru di Pulau Jawa Ini Bikin Tercengang! Provinsi Muria Raya Ajak 8 Kabupaten Ini Berpisah dan Pilih Lokasi Dekat Bali?
Peta Jawa Tengah -map data/google-
Provinsi Cirebon
Pemekaran dari Provinsi Jawa Barat, mencakup Kabupaten Indramayu, Kabupaten Cirebon, Kota Cirebon, Kabupaten Kuningan, dan Kabupaten Majalengka. Ibukota Provinsi Cirebon direncanakan di Kota Cirebon.
Provinsi Banyumasan
Usulan pemekaran dari Provinsi Jawa Tengah, mencakup Kabupaten Banyumas, Brebes, Tegal, Purbalingga, Kota Purwokerto, Banjarnegara, Cilacap, dan Kebumen. Ibukota Provinsi Banyumasan direncanakan di Kota Purwokerto.
Provinsi Daerah Istimewa Surakarta
Pemekaran dari Provinsi Jawa Tengah, melibatkan Kota Surakarta, Kabupaten Sukoharjo, Klaten, Boyolali, Karanganyar, Sragen, dan Wonogiri. Ibukota Provinsi ini akan berada di Kota Surakarta.
Provinsi Muria Jaya atau Jawa Utara
Provinsi ini merupakan pemekaran dari Provinsi Jawa Tengah, mencakup Kabupaten Kudus, Jepara, Pati, Blora, Rembang, dan Grobogan. Ibukota Provinsi Muria Jaya berlokasi di Kabupaten Kudus.
Ke-9 calon provinsi baru di Pulau Jawa ini masih dalam tahap wacana dan proses penggodokan lebih lanjut. Meskipun begitu, usulan pemekaran ini menciptakan antusiasme dan pembahasan yang terus berkembang di tingkat masyarakat dan pemerintah setempat.
***