sunbanner

Malang Raya Beri Jatah Kabupaten Probolinggo Bakal Calon Ibu Kota Wilayah! Bikin Kaget, Kota Batu Justru Jadi Daerah Ini Loh

Malang Raya Beri Jatah Kabupaten Probolinggo Bakal Calon Ibu Kota Wilayah! Bikin Kaget, Kota Batu Justru Jadi Daerah Ini Loh

daerah-tom-fisk/pexels-

Dikarenakan wilayahnya yang hampir sama, Provinsi Malang Raya dianggap lebih cocok dan relevan dibandingkan dengan Provinsi Blambangan.

Walaupun pembentukan Provinsi Malang Raya tidak mencuat seheboh tiga usulan provinsi baru sebelumnya, sudah ada 6 kabupaten dan kota yang menyatakan kesiapannya untuk bergabung dengan provinsi otonom baru tersebut.



Keenam daerah tersebut, yang dulunya pernah tergabung dalam karesidenan Malang, meliputi:

Baca juga: Brebes Dicabik-Cabik, Info Baru Pemekaran Hasil Pecahan Kabupaten Brebes Sudah Masuki Tahap Selanjutnya

  • Kota Malang dengan luas wilayah 110.1 kilometer persegi dan jumlah penduduk mencapai 846.126 jiwa.
  • Kota Batu dengan luas wilayah 136.7 kilometer persegi dan jumlah penduduk sebanyak 214.653 jiwa.
  • Kabupaten Malang dengan luas wilayah 3.530 kilometer persegi dan jumlah penduduk 2.685.900 jiwa.
  • Kabupaten Pasuruan dengan luas wilayah 35.29 kilometer persegi dan jumlah penduduk 211.497 jiwa.
  • Kabupaten Probolinggo dengan luas wilayah 1.696 kilometer persegi dan jumlah penduduk 1.159.965 jiwa.
  • Kabupaten Lumajang dengan luas wilayah 1.790 kilometer persegi dan jumlah penduduk mencapai 1.337.127 jiwa.

Meskipun wacana Provinsi Malang Raya belum mencapai tingkat perhatian yang signifikan, ia tetap menjadi bagian dari upaya pemekaran di Pulau Jawa.





×

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr