sunbanner

Gubernur Sudah Bertindak! Simak Rencana Pemekaran Provinsi Baru Bugis Timur dan Luwu Raya

Gubernur Sudah Bertindak! Simak Rencana Pemekaran Provinsi Baru Bugis Timur dan Luwu Raya

Samarinda Terkejut! Kabupaten Baru Dibentuk di Kalimantan Timur yang Kini Melebarkan Sayap dengan Jarak 315 Km: Apa Saja Potensinya?--

Gubernur Sudah Bertindak! Simak Rencana Pemekaran Provinsi Baru Bugis Timur dan Luwu Raya

Sedang beredar wacana pemekaran wilayah di Sulawesi Selatan (Sulsel), yang mempertimbangkan pemisahan dua daerah.



Dua daerah tersebut adalah Bugis Timur dan Luwu Raya, yang saat ini masih menjadi bagian administratif Sulsel.

Baca juga: Muncul Provinsi Baru di Kalimantan, Ini Daftar Kabupaten yang Termasuk ke Provinsi Baru Hasil Pemekaran Kalimantan Tengah

Baca juga: Pembentukan Provinsi Baru Pecahan Jawa Timur Bikin Malang Bingung Pilih Mana, Cek Info Kebenaran Pemekaran Jatim Jadi 3 Provinsi





×

Provinsi Luwu Raya akan mencakup sejumlah daerah, dan berdasarkan informasi dari sulsel.bps.go.id, Sulsel kini terdiri dari 24 kabupaten dan kota, dengan rincian 21 kabupaten dan 3 kota. Hal ini menjadikan Sulawesi Selatan sebagai wilayah terluas di Pulau Sulawesi.

Di antara kabupaten-kabupaten tersebut, Luwu Utara mencuat sebagai daerah terluas di Provinsi Sulsel, dengan luas mencapai 7.518,71 km2.

Mengingat potensi besar Luwu Utara, kemungkinan besar untuk dijadikan daerah otonomi baru (DOB).

Pemprov Sulsel juga terlihat telah mengalokasikan dana yang signifikan, mencapai ratusan miliar, untuk pembangunan di Luwu Raya.

Informasi dari sulselprov.go.id mencatat bahwa dalam 5 tahun terakhir, Pemprov Sulsel telah menyumbangkan dana sebesar Rp 400 miliar untuk pembangunan di Kabupaten Luwu.

Baca juga: Kota Kecil Dekat Samarinda Segera Jadi Ibu Kota Baru Pemekaran Kalimantan Timur, Cek Infonya di Sini!

Baca juga: Tuban Luar Biasa Warganya Ternyata Tak Doyan Keripik Ataupun Biskuit Mala Makan Tanah Liat yang Suka Dikonsumsi Ibu Hamil, Bahaya Buat Janin?

Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman, menyampaikan keseriusan dan komitmen pemerintah dalam memajukan Luwu sebagai episentrum pertumbuhan ekonomi, serta mewujudkan pemerataan pembangunan yang adil dan berkeadilan.

Dana tersebut sebagian besar dialokasikan untuk proyek pembangunan infrastruktur jalan, seperti pembangunan jalan ruas Rantepao - Sa'dan - Batusitanduk sepanjang 5,4 km dengan biaya mencapai Rp 35 miliar.

TAG:
Sumber:


Berita Lainnya

vidstr