Semarang Dibuat Gak Tenang Usai Provinsi Baru Pemekaran Jawa Tengah Segera Lakukan Pemekaran! DIS Ajak 8 Kabupaten Ini Berpisah
Semarang -kata kreatif go id-
Beberapa warga Jawa Tengah mungkin belum mengetahui rencana pemekaran ini. Oleh karena itu, berikut beberapa daerah yang bersiap untuk berpisah dari Jawa Tengah.
A. Daerah Istimewa Surakarta (DIS)
Provinsi baru yang diusulkan untuk dimekarkan dari Jawa Tengah adalah Daerah Istimewa Surakarta (DIS). Daerah ini mencakup beberapa wilayah, antara lain:
Kota Surakarta
Kabupaten Sukoharjo
Kabupaten Klaten
Kabupaten Karanganyar
Kabupaten Boyolali
Kabupaten Sragen
Kabupaten Wonogiri.
B. Provinsi Jawa Utara atau Muria Raya
Provinsi baru yang direncanakan adalah Provinsi Jawa Utara atau Muria Raya. Wilayah-wilayah yang diusulkan untuk berpisah dari Jawa Tengah meliputi:
Kabupaten Kudus
Kabupaten Pati
Kabupaten Jepara
Kabupaten Rembang
Kabupaten Blora
Kabupaten Grobogan.
Ibu kota atau pusat pemerintahan Provinsi Jawa Utara direncanakan berada di Kabupaten Kudus.
C. Provinsi Banyumas
Provinsi Banyumas juga merupakan salah satu wacana pemekaran dari Jawa Tengah. Wilayah-wilayah yang diusulkan untuk berpisah meliputi:
Kabupaten Banyumas
Kabupaten Brebes
Kabupaten Cilacap
Kabupaten Tegal
Kota Tegal
Kabupaten Purbalingga
Kabupaten Banjarnegara
Kabupaten Kebumen
Kota Purwokerto.
Baca juga: Biayanya Hingga Rp700 M, Ini Mall Mewah dan Megah dengan Konsep Premium Terbaru, Dimana Letaknya?
Sebelumnya, daerah-daerah ini merupakan bagian dari wilayah Jawa Tengah dengan ibu kota administratifnya di Semarang.
Jawa Tengah sendiri terdiri dari 35 daerah, terdiri dari 29 kabupaten dan 6 kota, yang secara administratif mencakup luas wilayah sekitar 32.800,69 kilometer persegi dengan jumlah populasi sekitar 36.742.501 jiwa.
***