Bendungan Besar di NTT Ini Ubah Sejarah Daerah! Segera Terwujud Tahun 2024 Mendatang, Habiskan Dana Rp 1,47 Trilliun Loh
Waduk Rp22 Miliar di Kulon Progo Ternyata Dibangun Era Soeharto dengan Telan Dana Rp 22 Miliar! Jadi Wisata Unik Simak Keseruannya-sharon-moy/unplash-
Bendungan Besar di NTT Ini Ubah Sejarah Daerah! Segera Terwujud Tahun 2024 Mendatang, Habiskan Dana Rp 1,47 Trilliun Loh
Gak Nyangka! Lahan Seluas 4,200 Ha Bakal Subur Usai Bendungan Raksasa di NTT Bakal Dibangun, Habiskan Dana Rp Rp 1,47 Trilliun, Bisa Tebak Namanya?
Bendungan Raksasa Senilai Rp 1,47 Trilliun Ini Bikin Bahagia Warga NTT! Digadang Bisa Suburkan Lahan Seluas 4,200 Ha Tahun Depan.
Sistem irigasi menjadi fokus pembangunan di Nusa Tenggara Timur (NTT), khususnya dengan proyek Bendungan Mbay yang berlokasi di Kabupaten Nagekeo.
Kabar baiknya, proyek ini diperkirakan akan selesai pada akhir tahun 2024.
Saat ini, progres pembangunan Bendungan Mbay telah mencapai 27%, sebagaimana diungkapkan oleh Presiden Jokowi dalam kunjungan ke NTT pada Selasa, Desember 2023.
Presiden Jokowi memiliki harapan besar terkait peran Bendungan Mbay di masa depan.
Salah satu aspirasinya adalah agar bendungan ini dapat menyuplai lahan pertanian seluas 4,200 hektare di Kabupaten Nagekeo.
Selain itu, dengan luas genangan mencapai 499,55 hektare, bendungan ini diharapkan dapat menjadi pengembangan dan peningkatan Daerah Irigasi (DI) Mbay hingga mencapai 6,100 hektare.