sunbanner

Siapa Sangka! Demak Beresiko Tenggelam 10 Tahun Mendatang, Benarkah? Begini Wacana 5 Daerah di Indonesia yang Bakal Hilang

Siapa Sangka! Demak Beresiko Tenggelam 10 Tahun Mendatang, Benarkah? Begini Wacana 5 Daerah di Indonesia yang Bakal Hilang

Demak -Dinkeminfo Demak-

Kota Bekasi

Desa Pantai Bahagia, di Muara Gembong, Bekasi, terus menyusut karena kenaikan permukaan air laut dan abrasi. Upaya warga untuk membangun tanggul dan meninggikan lantai rumah menjadi sia-sia karena garis pantai semakin terkikis, menghancurkan banyak rumah.



Kabupaten Karawang

Tiga Dusun di Desa Cemara Jaya, Karawang, terancam lenyap akibat abrasi dan hantaman gelombang pasang. Pesisir terus terkikis, memaksa beberapa warga yang rumahnya sudah ambruk untuk pindah. Perkampungan penduduk di sekitar pantai Karawang semakin terancam.

Baca juga: Kantor Desa Super Mewah di Kabupaten Batang Jawa Tengah Punya Pemandangan Menawan Bikin Kerja Makin Produktif, Hartono Mall Auto Kalah!





×

Baca juga: Kantor Desa Super Mewah di Kabupaten Batang Jawa Tengah Punya Pemandangan Menawan Bikin Kerja Makin Produktif, Hartono Mall Auto Kalah!

Kota Semarang

Wilayah pesisir kota Utara Semarang, Jawa Tengah, dihadapkan pada ancaman banjir rob yang semakin parah setiap tahun. Penurunan muka tanah dan naiknya permukaan air laut membuat masyarakat di pesisir Utara Semarang hidup dengan ancaman banjir rob yang lebih sering. Warga Tambak Lorok terus berjuang menghadapi air rob yang semakin tinggi.

Dalam mengatasi perubahan iklim dan melindungi daerah-daerah yang terancam, perlu adanya kerjasama antara pemerintah pusat dan daerah. Upaya mitigasi dan adaptasi harus ditingkatkan untuk melindungi masa depan generasi mendatang dari ancaman yang semakin nyata ini. Perubahan iklim adalah tantangan global yang membutuhkan kolaborasi global untuk menciptakan solusi yang efektif.

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr