Jawa Barat Terkejut Usai Kota Kecil Seluas 42,85 Km Ini Ternyata Berasal dari Singkatan, Nama Daerah Dikenalkan Gubernur Asal Belanda, Siapa?
Bandung-Pemerintahan Kota Bandung -
Perkembangan Kota Cimahi semakin pesat seiring berjalannya waktu.
Pada tahun 1874–1893, terjadi banyak pembangunan di kota ini, termasuk pembangunan Stasiun Cimahi dan jalan kereta api Bandung-Cianjur. Pada tahun 1886, pusat pendudukan militer beserta fasilitas lainnya mulai dibangun.
Pada tahun 1935, status Cimahi naik menjadi kecamatan dan setelah Indonesia merdeka, Cimahi menjadi bagian dari Kabupaten Bandung Utara.
Sekitar 30 tahun kemudian, Kawedanan Cimahi dibentuk, mencakup beberapa kecamatan seperti Cimahi, Padalarang, Batujajar, dan Cipatat.