Jawa Tengah dan Sekitarnya Gelisah Parah Tahu Daerah Ini Bakal Keluar dan Masuk Kabupaten Baru Hasil Pemekaran, DIS Bakal Ajak Kabupaten Ini
Seragen dan Klaten Cabut dari Jateng? Pemekaran Jawa Tengah Bikin Kabupaten Lama Diusir?-UNPLASH-
Dengan luas mencapai 11.112 km² jika dihitung dari luas masing-masing daerah, jelas bahwa Surakarta menjadi kandidat kuat sebagai ibu kota provinsi ini.
Adanya usulan agar status provinsi ini mirip dengan Yogyakarta, bahkan dengan nama Daerah Istimewa Surakarta, semakin menguatkan wacana ini.
Bupati Karanganyar, Juliyatmono, turut mendukung wacana tersebut, dan menegaskan bahwa ide ini sudah ada sejak Jokowi menjabat sebagai Walikota Surakarta.
Meskipun mendapatkan dukungan dari sejumlah kepala daerah, usulan ini tentu memerlukan kajian ilmiah yang lebih mendalam dan harus melalui tahapan rapat dewan serta persetujuan dari Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).
Meski begitu, bukan tak mungkin bahwa pembentukan Provinsi Surakarta dari pemekaran Jawa Tengah dapat terwujud di masa depan. Dengan luas wilayah mencapai 11.112 km², calon provinsi ini menjadi satu sorotan menarik.