sunbanner

Kerja di Jerman Bikin Gak Serumit Lowongan Karyawan Indonesia! Cek Syarat dan Cara Daftar Kerja di Luar Negeri

Kerja di Jerman Bikin Gak Serumit Lowongan Karyawan Indonesia! Cek Syarat dan Cara Daftar Kerja di Luar Negeri

Jerman-christian-wiedi/unplash-

Syarat kerja di Jerman

Dalam konteks ini, seorang diaspora Indonesia yang tinggal di Jerman, dengan akun TikTok @akasa.dinarga, telah membagikan wawasan seputar dunia kerja di Jerman.

Jerman dikenal sebagai salah satu negara yang telah melarang segala bentuk diskriminasi.



Membeda-bedakan perlakuan berdasarkan warna kulit, kelompok etnis, atau suku di Jerman merupakan perbuatan ilegal, terutama jika perbedaan ini disyaratkan dalam lowongan kerja.

Hal ini sesuai dengan undang-undang yang ada di Jerman, dikenal sebagai "Allgemeines Gleichbehandlungsgesetz" atau AAG, yang bisa diterjemahkan sebagai "Hukum Kesetaraan Umum" atau "Undang-Undang Anti Diskriminasi."

Undang-undang ini bertujuan untuk memastikan bahwa tidak ada diskriminasi dalam dunia kerja.





×

Oleh karena itu, syarat-syarat dalam lowongan pekerjaan di Jerman tidak boleh mencantumkan kriteria yang berhubungan dengan etnis atau ras, jenis kelamin, agama atau pandangan dunia, kondisi fisik, usia, atau orientasi seksual.

Baca juga: Bertambah Lagi! Provinsi Riau Mengusulkan Pemekaran Wilayah Menjadi 3 Kabupaten dan 2 Kota Baru: Rokan Darusasalam Termasuk?

Baca juga: Wacana Gabungan Wilayah Kalsel dan Kalteng Bakal Terwujud? Kabupaten Pilih Bergabung dan Buat Daerah 1,5 Kali Lebih Luas dari Jawa

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr