Gagah Berani! Kelebihan dan Spesifikasi Royal Enfield Shotgun Makin Unggul, Siap Ngaspal di Jalanan! Harganya Cuma 50 Jutaan Bro!
Gagah Berani! Kelebihan dan Spesifikasi Royal Enfield Shotgun Makin Unggul, Siap Ngaspal di Jalanan! Harganya Cuma 50 Jutaan Bro!-royalenfield-
Gagah Berani! Kelebihan dan Spesifikasi Royal Enfield Shotgun Makin Unggul, Siap Ngaspal di Jalanan! Harganya Cuma 50 Jutaan Bro!
Motor terbaru dari Royal Enfield, yaitu Royal Enfield Shotgun, baru-baru ini diperkenalkan di pasar India.
Kendaraan bermotor berkapasitas mesin 650 cc ini diproyeksikan memiliki harga yang lebih terjangkau dibandingkan dengan saudaranya, Super Meteor 650.
Awalnya, motor ini dipresentasikan dalam bentuk versi kustom pabrik edisi terbatas yang dipamerkan pada festival Motoverse bulan lalu di Vagator, Goa, India.
Saat ini, pabrikan motor yang berkantor pusat di Chennai tersebut telah merilis versi produksi massal dari Royal Enfield Shotgun.
Royal Enfield Shotgun 650 memiliki dimensi yang lebih kompak dan bobot yang sedikit lebih ringan jika dibandingkan dengan saudara dekatnya, Super Meteor 650.
Pada versi produksi massalnya, Royal Enfield Shotgun menampilkan pilihan pengecatan yang lebih sederhana dengan hanya tiga warna yang tersedia, yaitu Green Drill, Plasma Blue, Sheet Metal Grey, dan Stencil White.
Sebagai informasi terkait performa, Royal Enfield Shotgun berbagi mesin dan rangka utama dengan Super Meteor 650.
Lanjutan,