sunbanner

Rahasia Sabuk Baja dalam Transmisi Matik CVT Honda: Biaya dan Alternatif Perbaikan

Rahasia Sabuk Baja dalam Transmisi Matik CVT Honda: Biaya dan Alternatif Perbaikan

jalan-sofi5t/pixabay-

Alternatif Perbaikan di Bengkel Spesialis

Di sisi lain, bengkel spesialis transmisi matik menawarkan opsi perbaikan yang lebih ekonomis.



Mereka dapat mengganti sabuk baja yang rusak tanpa harus mengganti seluruh unit transmisi.

Biaya perbaikan sabuk baja yang putus di transmisi matik mobil Honda di bengkel spesialis bisa sekitar Rp 8 juta.

Baca juga: Berapa Biaya Ganti Sabuk Baja Matik CVT Pada Mobil Honda? Intip Cara Perbaikan yang Tepat Agar Dompet Kagat Tekor!





×

Biaya ini sudah termasuk sabuk baja pengganti, paking set, seal kruk as belakang, filter oli transmisi, oli transmisi CVT, dan jasa overhaul.

Penting untuk dicatat bahwa spare part sabuk baja yang digunakan oleh bengkel spesialis ini adalah copotan orisinal dengan kualitas yang masih baik.

Sehingga, konsumen dapat memilih alternatif perbaikan yang sesuai dengan kebutuhan dan anggaran mereka.***

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr