Palopo Minggir Dulu! Lihat 3 Daerah dengan Jumlah Penduduk Miskin Tertinggi di Sulawesi Selatan, Apakah Warganya Benar-benar Kurang Sejahtera?
Jeneponto--
Palopo Minggir Dulu! Lihat 3 Daerah dengan Jumlah Penduduk Miskin Tertinggi di Sulawesi Selatan, Apakah Warganya Benar-benar Kurang Sejahtera?
Pada tahun 2021 saja Sulawesi Selatan ini terdapat sebanyak 9.312.019 jiwa. Provinsi Sulawesi Selatan terdiri dengan jumlah 21 kabupaten dan 3 kota.
Dengan banyaknya jumlah penduduk di Sulawesi Selatan, membuat sejumlah daerah dengan tingkat ekonomi yang tidak merata membuat wilayah tersebut masuk dan menjadi wilayah dengan tingkat kemiskinan yang tinggi.