sunbanner

Empat SMA Terbaik di Kota Cilegon Berdasarkan Peringkat UTBK Tertinggi, SMA IT Putri Al Hanif Jadi Nomor Berapa?

Empat SMA Terbaik di Kota Cilegon Berdasarkan Peringkat UTBK Tertinggi, SMA IT Putri Al Hanif Jadi Nomor Berapa?

sekolah-Inactive account – ID 12019/pixabay-

1. SMAS IT Raudhatul Jannah

Total nilai UTBK: 529,669
Status: SMA Swasta
Peringkat Nasional: 543
Keterangan: Naik 434 peringkat dari tahun sebelumnya.



2. SMA IT Putri Al Hanif

Total nilai UTBK: 529,543
Status: SMA Swasta
Peringkat Nasional: 552
Keterangan: Naik 52 peringkat dari tahun sebelumnya.

Baca juga: SMANCIL vs SMANDAKS, Siapa yang Berhasil jadi Juara 1 dari 4 SMA Terbaik di Cilegon? Ternyata Punya Peringkat 543 di Tingkat Nasional





×

3. SMAN 2 Krakatau Steel Cilegon

Total nilai UTBK: 529,310
Status: SMA Negeri
Peringkat Nasional: 558
Keterangan: Naik 124 peringkat dari tahun sebelumnya.

4. SMAN 1 Cilegon

Total nilai UTBK: 524,009
Status: SMA Negeri
Peringkat Nasional: 684
Keterangan: Naik 29 peringkat dari tahun sebelumnya.

***

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr