Jejak Sejarah Kota Tercinta, Jaraknya hanya Dari Padang 91 KM, Kisah Perjalanan Kota yang Pernah Jadi Ibu Kota SUMUT
Bukittinggi--
Jejak Sejarah Kota Tercinta, Jaraknya hanya Dari Padang 91 KM, Kisah Perjalanan Kota yang Pernah Jadi Ibu Kota SUMUT
Salah satu daerah bersejarah akan dibahas kali ini, dan cluenya memiliki jauh 91 KM dari Padang.
Bahkan juga sempat menjadi ibu kota dari Sumatera Barat loh, selain itu wilayah ini juga mendapati julukan Kota Tercinta.
Sumatera Barat salah satu provinsi di Indonesia yang akan dibahas kali ini, dengan memiliki luas wilayah sekitar 42.297,30 Km2.
Provinsi ini merupakan pecahan dari Sumatera Tengah. Ibukota Sumatera Barat adalah Padang, yang juga dikenal dengan julukan "Kota Tercinta" dan memiliki keunikan serta kekentalan adat budaya.
Namun, sebelum Padang menjadi ibu kota, terdapat satu daerah lain yang sebelumnya pernah menjadi pusat pemerintahan Sumatera Barat.
Daerah tersebut adalah Bukittinggi, yang berjarak 91 KM dari Padang dan menjadi ibu kota Sumatera Barat sejak awal berdirinya.
Menurut informasi resmi dari laman bukittinggi.go.id, secara de facto ibu kota provinsi Sumatera Barat dipindahkan ke Padang pada tahun 1958.
Namun, secara de jure, Bukittinggi tidak lagi menjadi ibu kota provinsi sejak tahun 1978 berdasarkan PP No.29 Tahun 1979.
Sumatera Barat...