sunbanner

Menelusuri Keunikan Nama Desa di Kabupaten Temanggung, Ada yang Terinsipirasi dari Musik Jawa Hingga Jenis Pengobatan Tradisional

Menelusuri Keunikan Nama Desa di Kabupaten Temanggung, Ada yang Terinsipirasi dari Musik Jawa Hingga Jenis Pengobatan Tradisional

Sulawesi Utara Punya Provinsi Misterius dengan Nama yang Mengejutkan, Bahkan Sudah Diresmikan Kemendagri pada 16 Februari! Clue Lokasinya Berjarak 407 Km dari Manado-(Freepik.com/@rahmadhimawan)-

  1. Desa Duren

Desa ini terletak di Kecamatan Bejen, Temanggung. Nama dari desa ini mengingatkan kita akan raja buah yang baunya sangat semerbak.

Jika sudah berbiacar tentang durian, terdapat dua kelompok orang, yaitu kelompok yang sangat menyukai durian atau kelompok yang tidak menyukao durian karena aromanya.



 

  1. Desa Pengilon

Desa unik nomor dua yaitu Desa Pengilon. Desa ini terletak di Kecamatan Bulu.

Pengilon dalam bahasa jawa memiliki arti alat untuk mengaca. Apa artinya warga di desa ini suka menjaga penampilan dengan terus-menerus mengaca ya?





×

Baca juga: Tawarkan Perubahan dan Ramah Lingkungan, Chery Omoda E5 Dapat Dukungan Penuh Dari Pemerintah

  1. Desa Kemiri

Orang-orang yang terbiasa mask di dapur tentu tahu kemiri.

Kemiri merupakan salah satu bumbu dapur yang lumayan sering digunakan.

Akan tetapi di Kecamatan Kaloran, Kemiri adalah sebuah nama desa.

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr