sunbanner

Daerah Baru Seluas 1.469,93 Km² di Maluku Utara Akhirnya Diresmikan Bulan Januari oleh Pemerintah dengan 71 Desa yang Siap untuk Bergabung

Daerah Baru Seluas 1.469,93 Km² di Maluku Utara Akhirnya Diresmikan Bulan Januari oleh Pemerintah dengan 71 Desa yang Siap untuk Bergabung

desa-hnijssen/pixabay-

Keberadaan Kabupaten Pulau Taliabu sebagai hasil pemekaran memberikan warna baru dalam administrasi daerah.

Dengan potensi alamnya yang kaya, kabupaten ini menjadi laboratorium perkembangan otonomi daerah di Provinsi Maluku Utara.



Baca juga: 3 Kecamatan di Jawa Timur ini Akhirnya Diizinkan Presiden untuk Membentuk Kota Baru yang Sudah Dicanangkan Sejak 31 Tahun yang lalu, Bakal Jadi San Francisco?

Dengan begitu, jejak pemekaran ini tidak hanya merubah peta administrasi, namun juga membuka lembaran baru dalam pengembangan pemerintahan, pembangunan, dan pemberdayaan masyarakat.

Seiring berjalannya waktu, Kabupaten Pulau Taliabu terus menunjukkan perkembangan positifnya, memberikan kontribusi berarti bagi keberlanjutan Provinsi Maluku Utara yang semakin berkembang.***





×

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr