sunbanner

Eksotisme Kampung Kaliyoso di Jateng yang Tersembunyi di Persawahan Luas dan Dikelilingi Alam Asri Hingga Bukit-Bukit Hijau, Warganya Positif Vibe Banget

Eksotisme Kampung Kaliyoso di Jateng yang Tersembunyi di Persawahan Luas dan Dikelilingi Alam Asri Hingga Bukit-Bukit Hijau, Warganya Positif Vibe Banget

desa-Inactive account – ID 12019/pixabay-

Meskipun hidup di kampung terpencil, mayoritas penduduk Kaliyoso adalah petani padi.

Mereka menggantungkan hidup dari hasil bumi, mengolah sawah yang luas di sekitar kampung.



Kehidupan sederhana mereka menjadi bagian dari pesona kampung ini yang begitu alami dan autentik.

Baca juga: Cuma Dihuni 5 Rumah! Kampung Terpencil di Kandal Jawa Tengah ini Berada Diantara Persawahan dan Perbukitan dengan Hutan Hujan di Dalamnya?

Jadi, bagi mereka yang ingin melarikan diri dari hiruk-pikuk kota dan merasakan ketenangan hidup di tengah alam, Kampung Kaliyoso menjadi destinasi yang menarik.





×

Kesederhanaan dan keasrian kampung ini mengajak kita untuk menghargai keindahan kehidupan pedesaan yang terkadang terlupakan di era modern ini.***

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr