Di Balik Sempitnya! Mengungkap 5 Kecamatan Kecil di Banyumas Jawa Tengah, Kecamatan Purwokerto Bersaing Tak Mau Kalah dari Wilayah Ini!
Di Balik Sempitnya! Mengungkap 5 Kecamatan Kecil di Banyumas Jawa Tengah, Kecamatan Purwokerto Bersaing Tak Mau Kalah dari Wilayah Ini! -UNPLASH-
Di Balik Sempitnya! Mengungkap 5 Kecamatan Kecil di Banyumas Jawa Tengah, Kecamatan Purwokerto Bersaing Tak Mau Kalah dari Wilayah Ini!
Kabupaten Banyumas merupakan suatu daerah administratif yang terletak di Provinsi Jawa Tengah, Indonesia. Kota utamanya ialah Purwokerto.
Secara geografis, Kabupaten Banyumas berbatasan dengan beberapa kabupaten di sekitarnya, yaitu Kabupaten Brebes di sebelah utara; Kabupaten Purbalingga, Kabupaten Banjarnegara, dan Kabupaten Kebumen di sisi timur, serta Kabupaten Cilacap di bagian selatan dan barat.
Gunung Slamet, yang merupakan puncak tertinggi di Jawa Tengah, terletak di bagian ujung utara wilayah Kabupaten Banyumas.
Wilayah Kabupaten Banyumas terbagi menjadi 27 kecamatan, 30 kelurahan, dan 301 desa. Menurut data tahun 2023, jumlah penduduknya mencapai 1.806.013 jiwa dengan luas wilayah mencapai 1.327,59 km², serta kepadatan penduduk sebesar 1.360 jiwa/km².
Tiap kecamatan di Kabupaten Banyumas memiliki luas wilayah yang beragam, baik yang luas maupun yang sempit.
lanjutan,