sunbanner

Dibangun Tahun 1910, Bekas Markas Belanda Disulap Jadi Museum Bersejarah, Simpan Bukti Perjuangan Warga Siliwangi

Dibangun Tahun 1910, Bekas Markas Belanda Disulap Jadi Museum Bersejarah, Simpan Bukti Perjuangan Warga Siliwangi

Ilustrasi Museum Wangsit Mandala Siliwangi di Bandung.-(pexels.com/@vjapratama)-

Pada era penjajahan di zaman dahulu, bangunna dari museum ini digunakan sebagi tempat tinggal bagi para perwira Beanada.

Namun, berbeda fungsi ketika masa penjajahan Jepang, karena bangunan beralih fungsi menjadi tempat persembunyian.



Setelah Indonesia merdeka, bangunan ini berhasil direbut dan menjadi milik pasukan Siliwangi. Bangunan ini kemudian digunakan sebagai markas Divisi Siliwangi.

Baca juga: 3 Pusat Perbelanjaan Paling Mewah di Kota Batam, Desain Interior Menakjubkan Bikin Anda Terpesona, Pasti Kembali Lagi Belanja!

Baca juga: 4 Makanan Khas Pulau Jawa Ini Dianggap Kurang Populer, Padahal Rasanya Maknyus, Nyesel Kalau Belum Pernah Coba 





×

Lokasi dari bangunan ini berada di Jalan Lembong 38, Bandung, Provinsi Jawa Barat.

Untuk saat ini, bangunan tersebut telah menjadi museum khusus dan telah diresmikan pada tahun 1966 oleh Panglima Divisi Siliwangi Kolonel Ibrahim Adjie.

Museum ini dibangun untuk menyimpan berbagai koleksi sebagai saksi sejarah perjuangan bangsa Indonesia dalam merebut kemerdekaannya.

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr