600 Meter Menghubungkan 2 Wilayah! Jembatan Terpanjang di Sumatera Utara Sering Pamer Pemandangan Sunset Alami! Dimana Lokasinya?
600 Meter Menghubungkan 2 Wilayah! Jembatan Terpanjang di Sumatera Utara Sering Pamer Pemandangan Sunset Alami! Dimana Lokasinya?-sies-kranen/unplash-
Nama "Tabayang" sendiri merupakan singkatan dari "Tanjung Balai dan Sei Kepayang," yang melambangkan dua daerah yang dihubungkan oleh jembatan ini.
Diresmikan pada tahun 2008 pada masa pemerintahan Gubernur Syamsul Arifin, Jembatan Tabayang telah menjadi objek daya tarik utama bagi penduduk setempat serta wisatawan yang berkunjung ke Sumatera Utara.
Pemandangan matahari terbenam yang memukau menjadi salah satu keunggulan jembatan ini.
Meski sudah berdiri sejak lama, Jembatan Tabayang tetap menjulang tinggi dan kokoh, menjadi saksi bisu perjalanan waktu di sekitar daerah Tanjung Balai dan Sei Kepayang.
Tak heran jika jembatan ini menjadi tempat favorit bagi masyarakat Tanjung Balai. Terutama pada sore hari, Jembatan Tabayang selalu dipadati oleh masyarakat.
Terutama anak muda yang mencari suasana yang menenangkan dan pemandangan yang menakjubkan.
lanjutan,