sunbanner

6 Kecamatan Teramai di Kabupaten Lumajang, Siapa Sangka Ini Bakal Jadi Juaranya, Penghuninya Mencapai 89.303 Jiwa

6 Kecamatan Teramai di Kabupaten Lumajang, Siapa Sangka Ini Bakal Jadi Juaranya, Penghuninya Mencapai 89.303 Jiwa

Ilustrasi kecamatan teramai. -freepik.com/EyeEm-

  1. Kecamatan Lumajang

Kecamatan ini menempati urutan kedua sebagai kecamatan teramai di Kabupaten Lumajang.

Walaupun hanya menempati juara kedua, namun kecamatan ini bangga dengan angka jumlah penduduknya.



Kecamatan Lumajang memiliki jumlah penduduk mencapai 84.231 jiwa pada tahun 2022.

Baca juga: Gubernur Setuju 2 Daerah di Bogor Pecah! Namun 1 Daerah di Kabupaten Bogor Tetap Dalam Bayang-bayang Wacana, Apa Saja?

Baca juga: Bandara Megah di Pontianak, Habis Rp4,3 Triliun untuk Luas 151,4 Hektar, Berjarak 157 Km dari Istana Kadriah

  1. Kecamatan Pasirian




×

Urutan pertama berhasil diduduki oleh kecamatan Pasirian sebagai kecamatan tera,mai di Kabupaten Lumajang.

Kecamatan Pasirian memiliki jumlah penduduk mencapai 89.303 jiwa pada tahun 2022.

 

Inilah 6 daerah teramai di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur (Jatim). ***

Sumber:


BERITA TERKAIT

Berita Lainnya

vidstr